Hari Kesadaran Nasional

Kapolres Tebing Tinggi Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

Kapolres Tebing Tinggi Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

Kapolres Tebing Tinggi AKBP Agus Sugiyarso, S.ik didampingi Wakapolres Tebing Tinggi AKBP Sarponi memimpin pelaksanaan Upacara Hari Kesadaran Nasional.

TEBING TINGGI AKTUALDETIK.COM - Kapolres Tebing Tinggi AKBP Agus Sugiyarso, S.ik didampingi Wakapolres Tebing Tinggi AKBP Sarponi memimpin pelaksanaan Upacara Hari Kesadaran Nasional. (Kamis) Tgl 17 Juni 2021, Pukul 08.00 Wib s/d selesai Lapangan Apel Polres Tebing Tinggi.

Dalam Kegiatan Upacara tersebut dihadiri oleh Seluruh Personil Polres Tebing Tinggi dan Polsek sejajaran Yang ada di Wilayah Hukum Polres Tebing Tinggi.

Dalam Kesempatanya Kapolres Tebing Tinggi AKBP Agus Sugiyarso, S.ik  memberikan arahan kepada Seluruh Jajarannya di Wilayah Hukum Polres Tebing Tinggi

Kapolres Tebing Tinggi Menghimbau Jangan menganggap upacara ini sebagai rutinitas biasa, namun kita anggap sebagai hari kesadaran nasional. Serta ciptakan kekompakan, antar instansi pemerintah lainnya.

Tegakkan hukum dengan tegas dan profesional. Mari Sama -Sama kitaTetap laksanakan, KRYD ( Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan) dan PPKM Mikro, Hindari kesalahan sekecil apapun demi menjaga nama baik instansi, kita serta jaga kekompakan dan keharmonisan sesama personil, Jaga kesehatan dengan mematuhi 5M, pola hidup sehat dan rajin berolah raga.

Dalam Kegiatan Upacara hari kesadaran Nasional yang di Pimpin oleh Kapolres Tebing tinggi AKBP Agus Sugiyarso Berjalan Dengan Lancar Serta tidak ada gangguan keamanan, Ujar Kapolres Tebing Tinggi.

(Ali)

Bagi masyarakat yang memiliki informasi atau mengetahui kejadian/peristiwa dimanapun atau ingin berbagi foto dan video, silakan dikirim ke nomor WA:  0812 6830 5177 - Atau EMAIL redaksi : [email protected].
JANGAN LUPA 
Mohon dilampirkan data pribadi.

Komentar Via Facebook :